WEBINAR Series Kuliah Keilmuan “Pengelolaan Herbarium Bandungense dan Rekaman Baru Jenis Asteraceae di Jawa”

WEBINAR Series Kuliah Keilmuan "Pengelolaan Herbarium Bandungense dan Rekaman Baru Jenis Asteraceae di Jawa"

When

5 Mei 2020    
12:00 am

[INFO WEBINAR]
Tahukah anda bahwa Herbarium Bandungense tergolong ke dalam teaching Herbaria berisikan koleksi tumbuhan/ spesimen yang terdapat di universitas dipergunakan untuk pendidikan dan penelitian? Selain itu, banyak dari spesies tumbuhan Asteraceae yang dibudidayakan dan dinaturalisasi di pulau Jawa sehingga bermunculan rekaman baru terhadap jenis Asteraceae di Jawa. Lalu, bagaimana teknis pengelolaan Herbarium Bandungense yang ada di ITB  dan apa saja rekaman baru jenis  Asteaceae di jawa?

Biologi UNPAD bersama IKABIO UNPAD dan HIMBIO UNPAD menyelenggarakan :

?WEBINAR Series Kuliah Keilmuan dengan rangkaian series pertama membahas “Pengelolaan Herbarium Bandungense dan Rekaman Baru Jenis Asteraceae di Jawa”

Pelaksanaan :

  • Sabtu, 2 Mei 2020
  • Pukul: 10.00- 11.30
  • Via Aplikasi Google meet

Narasumber :
? Arifin Surya Dwipa Irham, S.Si., M,Si (Herbarium curator at Herbarium Bandungense, SITH-ITB)

Moderator :
?Budi Irawan , S.Si., M.Si (Dosen Program Studi Biologi Universitas Padjadjaran)

Registrasi Pendaftaran :

Narahubung :

  • Line : arnidakusumadewi
  • WA : +6281296165012
  • Kuota terbatas hanya untuk 200 peserta pertama!
Scroll to Top